Selain pengantian warna, background juga dapat anda ganti dengan image. Tentu saja image tersebut merupakan image yang anda sukai dan cocok untuk warna latar blog anda.
Berikut langkah-langkah Mengganti warna Background :
1. Sign ke Blogger.
2. Pilih Rancangan.
3. Pilih Edit HTML.
4. Back up dulu templatenya.
5. Cari kode seperti dibawah ini :
body {
background:$bgcolor;
margin:0;
color:$textcolor;
font:x-small Georgia Serif;
font-size/* */:/**/small;
font-size: /**/small;
text-align: center;
}
Gantilah kode yang berwarna biru dengan kode warna yang anda inginkan.
Misalnya warna biru tua kodenya : #000033.
6. Kode diatas setelah dimasukan kode warna akan menjadi seperti ini.
body {
background:#000033;
margin:0;
color:$textcolor;
font:x-small Georgia Serif;
font-size/* */:/**/small;
font-size: /**/small;
text-align: center;
}
7. Simpan Template dan Lihat blog anda sekarang.
Mengganti Background dengan Image.
Pertama, anda harus memiliki sebuah image yang akan dijadikan background blog anda. Ubah ukuran gambar menjadi besar (lebar=1704 pixel dan tingginya=886 pixel)
Uploadlah gambar tersebut ke tempat penyimpanan image. Copylah URL dari image tersebut.
Misalnya : http://img268.imageshack.us/img268/6805/bodybgiq.jpg
URL gambar diatas penampilannya seperti ini :
Setelah anda memiliki URL image, kembali pada langkah seperti cara diatas hingga sampai pada kode ini.
body {
background:$bgcolor;
margin:0;
color:$textcolor;
font:x-small Georgia Serif;
font-size/* */:/**/small;
font-size: /**/small;
text-align: center;
}
Tambahkan alamat URL tadi diujung kode yang berwarna biru. Jadinya seperti ini :
body {
background:#FFFFFF url(http://img268.imageshack.us/img268/6805/bodybgiq.jpg?imgmax=100%) repeat-x fixed top center;
margin:0;
color:$textcolor;
font:x-small Georgia Serif;
font-size/* */:/**/small;
font-size: /**/small;
text-align: center;
}
Gambar yang ditampilkan pada tips ini walaupun satu gambar akan memenuhi latar blog anda dengan syarat ukuran gambar harus besar (1704 pixel X 885 pixel)
Selamat Mencoba